Rabu, Juli 2, 2025
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper
No Result
View All Result
Mata Banua Online
No Result
View All Result

Dinsos Sudah Salurkan 11 Bansos Bencana

by Mata Banua
25 Maret 2025
in Banjarmasin, Kotaku
0
D:\2025\Maret 2025\26 Maret 2025\5\hal 5\ILUSTRASI kebakaran yang sering melanda Kota Banjarmasin.jpg
ILUSTRASI peristiwa kebakaran yang sering melanda Kota Banjarmasin. Penyebab utama kebakaran kebanyakan lantaran korsleting listrik.(foto;mb/ant)

 

BANJARMASIN – Sedikitnya 11 bantuan bencana yang sudah disalurkan Dinas Sosial (Dinsos) Kota Banjarmasin di tahun 2025 ini.

Artikel Lainnya

D:\2025\Juli 2025\2 Juli 2025\5\hal 5\Muhammad Yamin - Copy.jpg

Walikota Prihatin Minimnya Peserta Didik Baru

1 Juli 2025
D:\2025\Juli 2025\2 Juli 2025\5\hal 5\Panitia Khusus (Pansus) I DPRD Provinsi Kalimantan Selatan - Copy.jpg

Pansus I Finalisasi Raperda Pedoman Pembentukan Produk Hukum Daerah

1 Juli 2025
Load More

Menurut Kepala Dinas Kota Banjarmasin Nuryadi, paling mendominasi bantuan diserahkan kepada para korban bencana kebakaran. “11 Bantuan yang kita serahkan kebanyakan untuk korban kebakaran,” jelasnya, Senin (24/3).

Sejak awal tahun hingga memasuki bulan ketiga ini, musibah kebakaran di Kota Banjarmasin cukup tinggi karena sudah sepuluh kali terjadi.

“Di bulan Maret ini saja sudah tiga titik kebakaran. Tetap waspada dan semoga tidak bertambah lagi,” ujarnya.

Sebelumnya, Wakil Walikota Banjarmasin, Ananda menuturkan pentingnya mitigasi penyebab kebakaran yang sering terjadi di Kota Seribu Sungai.

Musibah kebakaran yang menjadi faktor penyebab utama yang paling tinggi dilaporkan ialah instalasi listrik atau korsleting listrik. Di samping itu, rumah kayu juga mudah terbakar dengan jarak rapat.

“Kami sejak awal mencalonkan diri bersama Bapak Walikota Yamin ingin mencari tahu penyebab utama kebakaran. Apakah karena instalasi listrik atau kondisi rumah yang terlalu rapat. Ini yang kami kondisikan, karena kita semua tentu tidak ingin mengalami musibah seperti ini,” tuturnya. via

 

ShareTweetShare

Search

No Result
View All Result

Jl. Lingkar Dalam Selatan No. 87 RT. 32 Pekapuran Raya Banjarmasin 70234

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • SOP Perlindungan Wartawan

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA

No Result
View All Result
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA