Mata Banua Online
Minggu, November 9, 2025
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper
Mata Banua Online
No Result
View All Result

Vinales Juarai MotoGP Amerika 2024

by Mata Banua
15 April 2024
in Olahraga
0
D:\2024\April 2024\16 April 2024\9\9\vinales.jpg
Maverick Vinales menjadi yang terdepan dalam balapan MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas.(foto:mb/ant)

 

Jakarta – Maverick Vinales menjadi yang terdepan dalam balapan MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas, Austin, Texas, Senin (15/4) dini hari waktu Indonesia.

Berita Lainnya

D:\2025\November 2025\7 November 2025\9\Olahraga Jumat\master.jpg

Nyaris Keok, Barcelona Ditahan 3-3 Club Brugge

6 November 2025
D:\2025\November 2025\7 November 2025\9\Olahraga Jumat\man city.jpg

Man City Gunduli Dortmund 4-1

6 November 2025

Vinales yang memimpin start gagal mempertahankan posisi sesaat setelah start. Pembalap Aprilia itu bahkan sempat merosot ke posisi kesembilan.

Pedro Acosta melakukan permulaan lomba dengan baik dan mengambil alih posisi terdepan.

Jorge Martin, Marc Marquez, dan Francesco Bagnaia turut meramaikan persaingan balapan pada lap-lap awal.

Acosta memimpin dengan kejaran dari pembalap-pembalap lain.

Sementara Takaaki Nakagami dan Franco Morbidelli mengalami crash pada lap kedelapan.

Marc Marquez yang sedang memimpin di posisi pertama setelah menyalip Acosta keluar dari persaingan setelah jatuh pada lap ke-11 dan tak bisa melanjutkan balapan.

Performa Bagnaia pada balapan kali ini terbilang kurang meyakinkan sehingga terlempar dari persaingan podium.

Vinales pada akhirnya bisa kembali menempati posisi terdepan. Persaingan dengan Acosta terjadi hingga finis. Enea Bastianini kemudian menyalip Jorge Martin dalam perebutan posisi keempat.

Vinales menjadi pembalap pertama yang menjadi pemenang dengan tiga pabrikan motor berbeda. Ini juga sekaligsu merupakan kemenangan pertama Vinales setelah MotoGP Qatar 2021.

Sementara Acosta mencatatkan diri sebagai pembalap termuda yang pernah finis dalam zona tiga besar atau podium secara beruntun.web

 

 

Tags: Maverick Vinales.MotoGP Amerika 2024Sircuit of the Americas
Mata Banua Online

© 2025 PT. Cahaya Media Utama

  • S0P Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

No Result
View All Result
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper