
OP JELANG NATARU – Pemerintah Tegal Pekalongan bersama Bank Indonesia, Badan Pangan Nasional dan Bulog menggelar Operasi Pasar (OP) murah sebanyak 500 paket sembako berisi lima kilogram beras dan satu liter minyak goreng seharga Rp66 ribu per paket jelang Natal 2023 dan Tahun Baru (Nataru) 2024. Sejumlah warga antre membeli sembako murah