Kamis, Juli 3, 2025
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper
No Result
View All Result
Mata Banua Online
No Result
View All Result

Paman Birin Serap Aspirasi Warga Desa Penyambaran

by matabanua
16 Februari 2023
in Kotaku, Martapura
0
D:\2023\Februari 2023\17 Februari 2023\5\hal 5\paman birin.jpg
GUBERNUR Kalimantan Selatan Sahbirin Noor saat menyerahkan bantuan beras untuk masyarakat di Desa Penyambaran, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar. (Foto:mb/adpim)

 

MARTAPURA – Sosok Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor atau akrab disapa Paman Birin dikenal merakyat dan dekat dengan warga.

Artikel Lainnya

Pemkab Banjar Sambut 423 Jemaah Haji

Pemkab Banjar Sambut 423 Jemaah Haji

3 Juli 2025
Pemko Banjarmasin Menggelar 500 Anak Disunat Gratis

Pemko Banjarmasin Menggelar 500 Anak Disunat Gratis

3 Juli 2025
Load More

Hampir setiap hari, orang nomor satu di Pemprov Kalsel ini selalu mendatangi atau bertemu warga dalam berbagai kesempatan. Tak sekadar menyapa, Paman Birin juga berbagi kebahagian dengan warganya.

Seperti yang dilakukan Paman Birin saat datang ke Desa Penyambaran, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar pada Kamis, (16/2) selepas Shalat Subuh hingga pagi.

Kali ini, Paman Birin melaksanakan kegiatan “Bertajuk Coffe Morning” dan kegiatan ini dilakukan dengan duduk bersama warga bersilaturahmi dan berbincang guna menyerap langsung aspirasi dari warga.

“Saya kira sangat penting gasan kita langsung mendangarakan aspirasi buhan (para) masyarakat,” ujarnya.

Pada agenda kali ini, Paman Birin duduk makan dan meminum kopi serta berbincang-bincang di teras rumah salah seorang tokoh masyarakat bernama Amang Untak. Turut menemani Kepala Desa Penyambaran Masri dan Ketua RT 04, Marhalam serta juga para tokoh masyarakat setempat.

Saat di tengah-tengah masyarakat Desa Penyambaran, Paman Birin juga berbagi aneka makanan serta beras untuk warga. Tentu saja, kedatanganya ini disambut meriah dan bahagia oleh warga Penyambaran.

Warga sangat antusias dengan kehadiran Paman Birin sebagai pimpinan daerah pertama yang mendatangi mereka secara langsung. Hal ini dapat dilihat dari banyaknya warga yang berbondong-bondong hadir.

Tidak hanya duduk dan berbincang dengan masyarakat, Paman Birin juga membagikan nasi bungkus, ikan asin, roti dan beras serta kurma secara langsung.

Kegiatan tersebut dilaksanakan setelah Shalat Subuh sampai dengan pukul 09.00 Wita ini sangat berkesan bagi warga. “Terima kasih Paman Birin atas kedatangannya. Warga himung Paman Birin datang,” ujar Marhalam, selaku Ketua RT 04. adp

 

Tags: Gubernur Kalimantan Selatanpemprov kalselSahbirin Noor
ShareTweetShare

Search

No Result
View All Result

Jl. Lingkar Dalam Selatan No. 87 RT. 32 Pekapuran Raya Banjarmasin 70234

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • SOP Perlindungan Wartawan

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA

No Result
View All Result
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA