Rabu, Juli 9, 2025
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper
No Result
View All Result
Mata Banua Online
No Result
View All Result

Ketua Dewan Sambut Pertemuan Mahasiswa Toraja

by matabanua
21 Juli 2022
in Banjarmasin, Indonesiana
0

 

Ketua DPRD Provinsi Kalsel H Supian HK saat memberikan cinderamata kepada perwakilan Pengurus Kerukunan Keluarga Toraja Kalsel.(foto:mb/rds)

BANJARMASIN- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Selatan H Supian HK menyambut baik pertemuan mahasiswa Toraja Indonesia dan perjalan wisata lokal di Banjarmasin.

Artikel Lainnya

D:\2025\Juli 2025\9 Juli 2025\5\hal 5\Suri Sudarmadiyah kadis pupr.jpg

Sejumlah Komponen Air Mancur Menari Hilang

8 Juli 2025
D:\2025\Juli 2025\9 Juli 2025\5\hal 5\Ratusan IKM dan pengelola Rumah Makan.jpg

Disperdagin Sosialisasikan Cara Dapatkan Sertifikasi Halal

8 Juli 2025
Load More

Dalam pertemuan tersebut para mahasiswa Toraja Indonesia didampingi Pendeta Gereja Toraja Jemaat Banjarmasin Elen Yusuf Padang, Pengurus Kerukunan Keluarga Toraja Kalsel Agustinus Tambing dan Penasehat Ikatan Mahasiswa Toraja Banjarmasin Linus Palette.

Supian HK mengatakan temu nasional adalah ruang yang sangat terbuka bagi mahasiwa untuk saling berkonsolidasi, merekatkan solidaritas, menyaman visi untuk berkontribusi.

“ Kami harapkan selalu dilakukan dengan cara-cara yang santun, cara-cara yang menunjukan keadaban seorang manusia Indonesia,” ujar Supian HK usai menerima kunjungan mahasiswa Toraja Indonesia di gedung rumah banjar di Banjarmasin, Kamis (21/7).

Bukan tidak mungkin 10 atau 15 tahun yang akan datang adik-adik dari Ikatan Mahasiwa Toraja akan mengisi berbagai jabatan publik di daerah masing-masing.Maka manfaatkanlah kesempatan menjadi pengurus Ikatan Mahasiswa ini untuk belajar dan mengoptimalkan kemampuan dalam hal-hal positif.

“ DPRD Kalsel siap untuk berkolaborasi dengan kelompok-kelompok mahasiwa,” jelasnya.

DPRD memiliki fungsi membentuk Perda, membahas anggaran dan melakukan pengawasan terhadap pemerintah daerah.Fungsi-fungsi tersebut akan lebih optimal dijalankan, apabila ada bantuan dan dukungan dari kelompok mahasiswa.

“ Karena kami sangat terbuka untuk bersinergi, kehadiran kai disini merupakan salahs atu langkah untuk terus membangun sinergi tersebut, tambahnya.rds

 

 

Tags: Kerukunan Keluarga TorajaKetua DPRD Provinsi Kalselmahasiswa Toraja IndonesiaPertemuan Mahasiswa TorajaSupian
ShareTweetShare

Search

No Result
View All Result

Jl. Lingkar Dalam Selatan No. 87 RT. 32 Pekapuran Raya Banjarmasin 70234

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • SOP Perlindungan Wartawan

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA

No Result
View All Result
  • Headlines
  • Indonesiana
  • Pemprov Kalsel
  • Bank Kalsel
  • DPRD Kalsel
  • Banjarmasin
  • Daerah
    • Martapura
    • Tapin
    • Hulu Sungai Utara
    • Balangan
    • Tabalong
    • Tanah Laut
    • Tanah Bumbu
    • Kotabaru
  • Ekonomi Bisnis
  • Ragam
    • Pentas
    • Sport
    • Lintas
    • Mozaik
    • Opini
    • Foto
  • E-paper

© 2022 PT. CAHAYA MEDIA UTAMA